Burung Maleo waigeo

Aepypodius bruijnii
Deskripsi Bentuk
43 cm. Mirip dengan Maleo gunung kecuali bagian bawah coklat kadru dan leher jantan bergelambir tiga. Satu-satunya maleo di P. Waigeo.

Deskripsi Suara
Belum diketahui, tapi mungkin serial suara berkokok atau klakson pendek.

Kebiasaan

Nama Inggris : Waigeo Brush-turkey
Nama Indonesia : Maleo waigeo
Ketinggian : 0 - 0 m
Ekstralimital :
Daerah Sebaran : Papua;
Endemik : Papua; (endemik Indonesia);
Status IUCN : EN
Jenis Dilindungi : Tidak
Status CITES :
Burung Sebaran Terbatas : Ya
Penyebaran Global :
Endemik Pulau Waigeo, Papua barat

Penyebaran lokal :
Tampaknya penghuni yang jarang di P. Waigeo, beberapa spesimen yang diketahui diperoleh dari pengumpul di lapangan.


Suara :
Habitat :
Hutan pegunungan

Tekanan :
Informasi lainnya :

Featured Posts

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...